Ketua DPRD Kabupaten Buol: Selamat Hakordia Tahun 2024

Senin, 9 Desember 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Buol – Ketua DPRD Kabupaten Buol, Ryan Nathaniel Kwendy mengucapkan Selamat Hari Anti Korupsi Sedunia (Hakordia) yang dilaksanakan pada Senin, 9 Desember 2024.

“Mari kita bangun negeri tanpa korupsi, demi masa depan yang lebih baik,”ucap Ketua DPRD Kabupaten Buol, Ryan Nathaniel Kwendy.

Peringatan Hakordia Tahun 2024 mengusung tema antara lain “Teguhkan Komitmen Berantas Korupsi untuk Indonesia Maju.”

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Tema ini diusung dengan filosofi bahwa momentum ini sangat penting bagi Indonesia untuk memperkuat komitmen dari seluruh elemen bangsa dalam memberantas korupsi.

Ini dilakukan demi terwujudnya tujuan pembangunan nasional dengan memanfaatkan tiga momentum besar di Indonesia: pergantian kepemimpinan nasional, pembangunan ibu kota baru Nusantara, dan menuju Indonesia Emas 2045.

Mengutip Antara News, Hari Antikorupsi Sedunia (Hakordia) yang diperingati setiap tanggal 9 Desember menjadi momen penting untuk memperkuat komitmen global dalam memberantas korupsi.

Peringatan ini dipicu oleh pengesahan Konvensi PBB Melawan Korupsi (UNCAC) pada 30 Oktober 2003 oleh Majelis Umum PBB.

Sebagai bentuk penghormatan terhadap pengesahan UNCAC, PBB menetapkan 9 Desember sebagai Hari Antikorupsi Sedunia. Peringatan pertama kali diadakan pada tahun 2005 dan sejak itu terus menjadi momentum untuk mengingatkan dunia akan pentingnya upaya bersama dalam pemberantasan korupsi.

Makna dari peringatan Hari Antikorupsi Sedunia ini sangat besar, terutama dalam konteks upaya global untuk memberantas korupsi yang merusak tatanan sosial dan ekonomi.

Setiap tahun, peringatan ini mengajak masyarakat di seluruh dunia untuk bersama-sama menanggulangi korupsi dan menciptakan dunia yang lebih adil dan transparan.**

Berita Terkait

Ketua DPRD Buol ; Ketersediaan Stok BBM dan Kamtibmas Jelang Nataru Sangat Penting
Wakil Ketua DPRD, Karmin Kaimo Hadiri Pelantikan Pengurus Krawcab Pramuka Buol
Paripurna Penetapan dan Pengesahan Alat Kelengkapan DPRD Kabupaten Buol Masa Kerja 2024-2029
Ketua DPRD Buol Hadiri Upacara HUT Korppri Ke-53 Tahun 2024
Pimpinan DPRD Buol Tinjau Sejumlah Proyek Fasilitas Pendidikan di Karamat
Ketua DPRD Buol Pimpin RDP Bersama Masyarakat Peduli Lingkungan Desa Labuton
Ketua DPRD Kabupaten Buol Pimpin Studi Komparatif ke DPRD Provinsi Sulawesi Utara
Wakil Ketua DPRD Ahmad Kuntuamas Buol Hadiri Sosialisasi Pasca Persetujuan Pemberian Izin Kemen LHK RI

Berita Terkait

Jumat, 20 Desember 2024 - 23:07 WITA

Ketua DPRD Buol ; Ketersediaan Stok BBM dan Kamtibmas Jelang Nataru Sangat Penting

Rabu, 18 Desember 2024 - 12:37 WITA

Wakil Ketua DPRD, Karmin Kaimo Hadiri Pelantikan Pengurus Krawcab Pramuka Buol

Selasa, 17 Desember 2024 - 10:16 WITA

Paripurna Penetapan dan Pengesahan Alat Kelengkapan DPRD Kabupaten Buol Masa Kerja 2024-2029

Selasa, 10 Desember 2024 - 09:36 WITA

Ketua DPRD Buol Hadiri Upacara HUT Korppri Ke-53 Tahun 2024

Senin, 9 Desember 2024 - 13:56 WITA

Pimpinan DPRD Buol Tinjau Sejumlah Proyek Fasilitas Pendidikan di Karamat

Berita Terbaru

Berita Desa

Belum Lunas Pembayaran, Mobil Ferosa 1993 di Tarik Kembali

Senin, 10 Feb 2025 - 00:28 WITA

Kab.Buol

Polres Buol Dukung Ketahanan Pangan Nasional di Desa Mangubi

Sabtu, 8 Feb 2025 - 18:07 WITA