Sambut Nataru, Sekda Sigi Ikuti Video Conference bersama Menko PMK, Kapolri, Panglima TNI

Sabtu, 27 November 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SUARAUTARA.COM, SIGI – Sekretaris Daerah Kabupaten Sigi, Muh. Basir, menghadiri Rapat Koordinasi Lintas Sektoral melalui video Conference bersama Menko PMK, Kapolri, Panglima TNI dan seluruh lembaga terkait Dalam Rangka Menghadapi Natal 2021 dan Tahun Baru 2022 serta Percepatan Vaksinasi Covid -19 Kabupaten Sigi di Aula Simpotove Polres Sigi, Jum’at (26/11/2021).

Rapat koordinasi ini dilaksanakan dalam rangka mengantisipasi kemungkinan lonjakan covid-19 menjelang hari natal dan tahun baru.

Dalam video conference, Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK) menyampaikan beberapa hal yang menjadi perhatian bagi Seluruh Daerah di Indonesia, diantaranya :

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kepala Daerah diharapkan dapat melakukan sosialisasi peniadaan mudik Natal dan Tahun Baru kepada masyarakat yang berada di wilayahnya, melaksanakan pengetatan protokol kesehatan di tempat kerja dan fasilitas umum serta diberlakukannya Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM Level 3) di seluruh indonesia, beliau menjelaskan bahwa PPKM level 3 ini tidak menaikkan status level PPKM setiap daerah, melainkan hanya aturan-aturan daerah PPKM level 3 saja yang diterapkan di seluruh wilayah Indonesia.

Diharapkan melalui antisipasi yang telah direncakanan dapat meredam laju dan lonjakan Covid-19 yang mungkin terjadi pada hari natal dan tahun baru.

Hadir pula pada kegiatan tersebut Kapolres Sigi, Perwira Penghubung 1306 Sigi, Kepala Kantor Kementerian Agama Kab. Sigi, Kepala Dinas Perhubungan Kab. Sigi, Satuan Polisi Pamong Praja dan Damkar, Dinas Kesehatan Kab. Sigi.[prokopim/ruslan]

 

 

 

 

Berita Terkait

Angin Puting Beliung Rusak Asrama Polsek Balantak, Kerugian Capai Rp20 Juta
Rem Blong, Truk Bermuatan Gas Terbalik di Balantak Selatan, Polisi dan Warga Sigap Evakuasi
Bupati Banggai Melepas Jenazah dr. Ida Bagus Subrata Pidada untuk Dikremasi
Kaban BPKAD Banggai Mari Sambut Ramadhan 1446 H ” Pesan Ibadah dan Kepedulian “
Bupati Banggai Hadiri Pengajian dan Khataman Al-Qur’an di Toili Sambut Bulan Ramadhan 1446 H
Bupati Sigi Buka Resmi Festival Kerambangan of Celebes
Saka Bhayangkara Polsek Bualemo Gelar Aksi Bersih Pantai, Warga Diharap Ikut Peduli
Ciptakan Kamtibmas Kondusif Jelang Pelantikan Bupati Terpilih, Polsek Bunobogu Gelar Patroli Sambang

Berita Terkait

Minggu, 16 Februari 2025 - 13:05 WITA

Angin Puting Beliung Rusak Asrama Polsek Balantak, Kerugian Capai Rp20 Juta

Minggu, 16 Februari 2025 - 12:51 WITA

Rem Blong, Truk Bermuatan Gas Terbalik di Balantak Selatan, Polisi dan Warga Sigap Evakuasi

Minggu, 16 Februari 2025 - 11:40 WITA

Bupati Banggai Melepas Jenazah dr. Ida Bagus Subrata Pidada untuk Dikremasi

Minggu, 16 Februari 2025 - 00:03 WITA

Kaban BPKAD Banggai Mari Sambut Ramadhan 1446 H ” Pesan Ibadah dan Kepedulian “

Sabtu, 15 Februari 2025 - 21:53 WITA

Bupati Sigi Buka Resmi Festival Kerambangan of Celebes

Berita Terbaru