Perdana, Muscab I SAPMA Pemuda Pancasila BUOL Bakal Digelar

Minggu, 6 Juni 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BUOL, suarautara.comOrganisasi ekstra kampus dituntut mengikuti perkembangan zaman. Mengingat tantangan-tantangan saat ini berbeda dengan 10 hingga 20 tahun lalu.

Tak ketinggalan salah satu organisasi sayap dari Pemuda Pancasila (PP) yakni SAPMA Kabupaten Buol, bakal menggelar Musyawarah Cabang (Muscab) I pada  Sabtu, 12 Juni 2021 pekan depan bertempat di hotel Surya Wisata Kelurahan Kali Kab.Buol Sulawesi Tengah.

Ketua mandataris SAMPA PP Kabupaten Buol, dr.Moh. Agris Dwi Putra Amran Batalipu kepada media ini, Sabtu (03/06/2021) mengatakan, jika tak ada melintang, dipastikan untuk pelaksanaan Muscab perdana ini akan dilangsungkan pekan depan, dan kami memohon do’a dan dukungan teman-teman semua lebih khusus para kader SAMPA PP dan PP serta seluruh warga Buol.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Saat ini kita dihadapakan dengan ketersediaan informasi yang berlebih. Berbeda dengan dulu, sekarang ini sosial media menjadi sarana komunikasi yang luar biasa,” tuturnya.

“Kami mengajak untuk mengubah cara lama dengan yang baru. Di sini, tugas SAPMA adalah mengawal kebijakan-kebijakan Pemerintah Kabupaten Buol yang disinergikan dengan DPRD dan Pemuda Pancasila, untuk selanjutnya diimplementasikan kepada kaum milenial,” tambah Agris.

Dirinya pun berharap Kabupaten Buol tetap kondusif. “Harapan kami tetap kondusif, dan pemimpin-pemimpinya selalu diberikan kesehatan, kekuatan, dan pemikiran yang prima, Ia juga berharap dengan dilaksanakannya Muscab I SAMPA PP Kabupaten Buol bisa memberikan warna baru bagi pergerakan organisasi kepemudaan di tanah Pogogul kedepan” tutupnya.[arp]

Berita Terkait

Nofan Optimis Bawa Spartan FC Raih Trofi Juara di Final Derby Kompleks Liga Ramadhan Apastu Cup 2025
Sekda Minahasa Pimpin Rakor, Dorong Optimalisasi Program 100 Hari Kerja RD-Vasung di Sektor Kesehatan
Gelar Pangan Murah Pemkab Minahasa dan Kejari Minahasa, Ringankan Beban Masyarakat
Keluarga Desak Polisi, Pelaku Penganiayaan Anak di Langowan, Diminta Segera Ditangkap
Sesuai Pasal 98 PKPU Nomor 25 Tahun 2023.Bawaslu Banggai Selidiki Dugaan Pelanggaran Kampanye oleh Paslon 03 di Wilayah PSU
Kapolres Banggai Terima Apresiasi dari KPP Pratama Luwuk atas Kepatuhan Pajak
KPU Banggai Selesaikan Perakitan Kotak Suara Untuk PSU, Logistik Siap Didistribusikan
Bupati Banggai Amirudin Setor Zakat Maal Lewat BAZNAS

Berita Terkait

Rabu, 26 Maret 2025 - 14:57 WITA

Nofan Optimis Bawa Spartan FC Raih Trofi Juara di Final Derby Kompleks Liga Ramadhan Apastu Cup 2025

Rabu, 26 Maret 2025 - 14:10 WITA

Sekda Minahasa Pimpin Rakor, Dorong Optimalisasi Program 100 Hari Kerja RD-Vasung di Sektor Kesehatan

Rabu, 26 Maret 2025 - 09:28 WITA

Gelar Pangan Murah Pemkab Minahasa dan Kejari Minahasa, Ringankan Beban Masyarakat

Rabu, 26 Maret 2025 - 04:01 WITA

Keluarga Desak Polisi, Pelaku Penganiayaan Anak di Langowan, Diminta Segera Ditangkap

Rabu, 26 Maret 2025 - 00:32 WITA

Sesuai Pasal 98 PKPU Nomor 25 Tahun 2023.Bawaslu Banggai Selidiki Dugaan Pelanggaran Kampanye oleh Paslon 03 di Wilayah PSU

Berita Terbaru