Jamin Kenyamanan Pengunjung, Kapolres Buol Dukung CFD 2025

Rabu, 22 Januari 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BUOL, SUARAUTARA.COM – Jamin kenyamanan dalam pelaksanaan Car Gree Day ” Buol Sport Tourism (BST) 2025 ” , Dinas Pemuda, Olahraga dan Pariwisata, Kabupaten Buol, berkolaborasi dengan Polres Buol serta Satlantas guna kenyamanan dan kelancaran lalu lintas di arena Car Fee Day.

Kadisporapar, Purnomo, S.STP didampingi Kabid Olahraga, Jurfri, S.IP melakukan kunjung ke Polres Buol dalam rangkaian persiapan Launching ” Buol Sport Tourism” yang bakal di gelar pada awal Februari mendatang.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

 

Kunjungan Kadis Disporapar ke Polres Buol disambut hangat Kapolres AKBP Handri Wira Suriyana, S.I.K, M.AP di ruang kerjanya, Rabu (22/1/2025).

” Sekalipun sebelumnya kami sudah berkoordinasi ke pihak Satlantas Polres Buol terkait kegiatan CFD, namun tadi saya tetap melaporkan kembali secara langsung rencana pelaksanaan kegiatan secara langsung ke pak Kapolres,” kata Purnomo.

Purnomo mengatakan, Kapolres Buol sangat mendukung dan siap berkolaborasi demi suksesnya rangkaian CFD yang saat ini sudah mulai berjalan, pihak Polres juga kata Purnomo akan bersama-sama dalam kegiatan tersebut.

“Alhamdulillah Pak Kapolres sangat mendukung dan siap berkolaborasi dalam pelaksanaan kegiatan nantinya, Insya Allah jika tidak berhalangan, pak  akan hadiri launching pelaksanaanya,”tutup Purnomo.(*)

Berita Terkait

Sigap ! Sekdis DLH Ajak Staf Bersih-bersih Halaman Kantor dan Drainase
Hadiri Halal Bi Halal Taklim Washotia, Wabup Buol Imbau Jaga Silaturahmi dan Kebersamaan
83 Calon Paskibraka Kabupaten Buol 2025 Jalani Tes Fisik
Perayaan Paskah 2025 Di Paleleh Kondusif, Jemaat Ucapkan Terima Kasih Kepada Petugas Pengamanan
Pemda Buol Kembali Gelar Sidak, Masih ada Jual Gas LPJ Di atas HET
Wabup Nasir Daimaroto Kunjungi Pelapak UMKM di Area Car Free Day
Sekda Buol Hadiri Lokakarya Penyusunan Peta Jalan Satgas Penyelesaian Konflik Agraria
Halal Bi Halal PGRI di Bukal Dihadiri Wabup Buol

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 17:11 WITA

Sigap ! Sekdis DLH Ajak Staf Bersih-bersih Halaman Kantor dan Drainase

Senin, 21 April 2025 - 15:36 WITA

83 Calon Paskibraka Kabupaten Buol 2025 Jalani Tes Fisik

Minggu, 20 April 2025 - 19:19 WITA

Perayaan Paskah 2025 Di Paleleh Kondusif, Jemaat Ucapkan Terima Kasih Kepada Petugas Pengamanan

Minggu, 20 April 2025 - 16:16 WITA

Pemda Buol Kembali Gelar Sidak, Masih ada Jual Gas LPJ Di atas HET

Minggu, 20 April 2025 - 16:07 WITA

Wabup Nasir Daimaroto Kunjungi Pelapak UMKM di Area Car Free Day

Berita Terbaru

Pemkab Donggala Konsultasikan Persoalan PPPK ke KemenPAN-RB

Kab.Donggala

Pemkab Donggala Konsultasikan Persoalan PPPK ke KemenPAN-RB

Senin, 21 Apr 2025 - 22:27 WITA

Kab.Toli-Toli

Bupati Tolitoli Tegas dan Transparan Memilih Direktur PDAM

Senin, 21 Apr 2025 - 19:12 WITA