Bupati Andi Utta Perintahkan Petugas Vaksinasi Sasar Pedagang Pasar

Senin, 13 Desember 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SUARAUTARA.COM, Bulukumba – Percepatan capaian target Vaksinasi semakin gencar dilakukan Bupati Bulukumba.

Disela-sela kegiatan usai melaksanakan apel gabungan Aparatur Sipil Negara dan Non ASN di Lapangan Pemuda, Senin 13 Desember 2022, Bupati bersama Wakil Bupati H.A. Edy Manaf, Dandim 1411 Letkol CZI Dendi Rakhmat Subekti dan Kapolres AKBP Suryono Ridho Murtedjo, Sekretaris Daerah Ali Saleng, serta para Kepala Organisasi Perangkat Daerah melakukan konsolidasi di salah satu Warkop di sekitar Lapda.

Setelah memperhatikan kondisi saat ini dimana Kabupaten Bulukumba masih belum mencapai target yang diharapkan, kini Bupati kembali mencoba melakukan akselerasi ke seluruh pasar dengan menargetkan para pedagang yang berjualan, termasuk pengunjung pasar.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Perintah Bupati kepada Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan A. Muntasir Nawir untuk segera melakukan koordinasi dengan pihak Dinas Kesehatan agar segera melakukan Vaksinasi kepada para pedagang, tempatkan titik vaksinasi dan lakukan kunjungan ke lods atau tempat penjualan para pedagang.

kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan A.Muntasir menjelaskan bahwa hari ini juga segara memerintahkan petugas pasar untuk bersosialisasi sambil mengajak para pedagang untuk melakukan vaksinasi bagi mereka belum vaksin. Termasuk kepada masyarakat umum yang akan masuk pasar atau berbelanja, mereka akan diajak untuk melakukan vaksinasi, ujar Achil sapaan Kadis Perdagangan dan Perindustrian.

Berdasarkan capaian target Vaksinasi Kabupaten Bulukumba saat ini baru pada angka 43%. Kominfo

 

Laporan : Firman Syam

Berita Terkait

Angin Puting Beliung Rusak Asrama Polsek Balantak, Kerugian Capai Rp20 Juta
Rem Blong, Truk Bermuatan Gas Terbalik di Balantak Selatan, Polisi dan Warga Sigap Evakuasi
Bupati Banggai Melepas Jenazah dr. Ida Bagus Subrata Pidada untuk Dikremasi
Pejabat Bupati Minahasa Hadiri HUT Ke-205 Desa Kaima, Dorong Pengembangan Pariwisata Danau Tondano
Kaban BPKAD Banggai Mari Sambut Ramadhan 1446 H ” Pesan Ibadah dan Kepedulian “
Bupati Banggai Hadiri Pengajian dan Khataman Al-Qur’an di Toili Sambut Bulan Ramadhan 1446 H
Bupati Sigi Buka Resmi Festival Kerambangan of Celebes
Saka Bhayangkara Polsek Bualemo Gelar Aksi Bersih Pantai, Warga Diharap Ikut Peduli

Berita Terkait

Minggu, 16 Februari 2025 - 13:05 WITA

Angin Puting Beliung Rusak Asrama Polsek Balantak, Kerugian Capai Rp20 Juta

Minggu, 16 Februari 2025 - 12:51 WITA

Rem Blong, Truk Bermuatan Gas Terbalik di Balantak Selatan, Polisi dan Warga Sigap Evakuasi

Minggu, 16 Februari 2025 - 11:40 WITA

Bupati Banggai Melepas Jenazah dr. Ida Bagus Subrata Pidada untuk Dikremasi

Minggu, 16 Februari 2025 - 06:03 WITA

Pejabat Bupati Minahasa Hadiri HUT Ke-205 Desa Kaima, Dorong Pengembangan Pariwisata Danau Tondano

Minggu, 16 Februari 2025 - 00:03 WITA

Kaban BPKAD Banggai Mari Sambut Ramadhan 1446 H ” Pesan Ibadah dan Kepedulian “

Berita Terbaru