Polres Donggala Rutin Gelar Operasi Yustisi Dan Bagi-bagi Masker Di Tempat Kerumunan Warga

Minggu, 15 Agustus 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DONGGALA, SUARAUTARA.COM – Guna mendukung program pemerintah dalam penanganan dan pencegahan merebaknya wabah covid-19, Kepolisian Resor Donggala rutin menggelar operasi yustisi sambil membagikan masker kepada warga.

Kasat Samapta Res Donggala IPTU Fadli menyebut sesuai instruksi pimpinan pihaknya rutin menyambangi warga, baik itu dalam giat patroli maupun saat melakukan pengamanan, untuk memberikan imbauan agar masyarakat tetap mematuhi protokol kesehatan dalam melakukan apapun bentuk aktifitasnya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dengan menyasar setiap titik yang disinyalir menjadi tempat dan pusat kerumunan, kami memberikan teguran lisan serta penindakan yustisi kepada warga yang masih sengaja mengabaikan imbauan pemerintah, namun hampir setiap hari personil Samapta yang bertugas melaksanakan giat patroli secara rutin membagikan masker kepada warga masyarakat, “tutur IPTU Fadli saat dikonfirmasi media ini, Minggu (15/02/2021).

Lebih lanjut dikatakan, dalam melakukan Kegiatan Kepolisian Yang Ditingkatkan (KKYD), Satuan Samapta Polres Donggala kerap meluangkan waktu untuk berdialog dengan warga masyarakat terkait pemeliharaan keamanan dan ketertiban masyarakat (Harkamtibmas) terlebih dimasa pandemi seperti saat ini.

“Polres Donggala Rutin Gelar Operasi Yustisi Dan Bagi-bagi Masker Di Tempat Kerumunan Warga Dengan berbagai kegiatan rutin kepolisian yang bertujuan untuk mendukung program pemerintah dalam menekan merebaknya wabah covid-19, diharapkan tingkat kesadaran masyarakat lebih baik lagi khususnya dalam menerapkan Adaptasi Kebiasaan Baru (AKB), serta mematuhi protokol kesehatan 5M,dengan senantiasa Mengenakan masker, Mencuci tangan, Menjaga jarak, Menghindari Kerumunan dan Membatasi aktifitas mobilisasi.

 

 

(Irfan)

Berita Terkait

Belum Lunas Pembayaran, Mobil Ferosa 1993 di Tarik Kembali
Tim Gabungan TNI-Polri Gerebek Sarang Narkoba di Pagimana, Dua Pelaku Diamankan
Pemerintah Kembalikan 53 Lahan Sawit di Sulteng, Perusahaan Tanpa HGU Terancam Dicabut
Polres Buol Dukung Ketahanan Pangan Nasional di Desa Mangubi
FWIB dan Kopi Bagi Sembako di Tiga Desa, Yatimah ; Terima Kasih Pers Buol
HPN ke-79, PWI Banggai di Dukungan Partai Gerindra dan Pertamina DSI di Panti Asuhan Aisyiyah
Subsatgas Dokes Cek Kembali Kesehatan Personel OMP Pasca Penetapan Paslon Terpilih
Risharyudi Triwibowo Suport Forum Wartawan Buol Gelar Kegiatan Jelang Peringatan HPN 2025

Berita Terkait

Senin, 10 Februari 2025 - 00:28 WITA

Belum Lunas Pembayaran, Mobil Ferosa 1993 di Tarik Kembali

Senin, 10 Februari 2025 - 00:05 WITA

Tim Gabungan TNI-Polri Gerebek Sarang Narkoba di Pagimana, Dua Pelaku Diamankan

Sabtu, 8 Februari 2025 - 22:32 WITA

Pemerintah Kembalikan 53 Lahan Sawit di Sulteng, Perusahaan Tanpa HGU Terancam Dicabut

Sabtu, 8 Februari 2025 - 18:07 WITA

Polres Buol Dukung Ketahanan Pangan Nasional di Desa Mangubi

Sabtu, 8 Februari 2025 - 16:09 WITA

FWIB dan Kopi Bagi Sembako di Tiga Desa, Yatimah ; Terima Kasih Pers Buol

Berita Terbaru

Berita Desa

Belum Lunas Pembayaran, Mobil Ferosa 1993 di Tarik Kembali

Senin, 10 Feb 2025 - 00:28 WITA

Kab.Buol

Polres Buol Dukung Ketahanan Pangan Nasional di Desa Mangubi

Sabtu, 8 Feb 2025 - 18:07 WITA