Jelang Nataru, Personil Sat Samapta Polres Gowa Berpatroli Ke Gereja-Gereja

Minggu, 19 Desember 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SUARAUTARA.COM, Gowa – Untuk memastikan situasi keamanan dalam menyambut perayaan hari Natal dan Tahun Baru 2022 mendatang tanpa adanya gangguan Kamtibmas di wilayah hukum Polres Gowa, Pihak Kepolisian Resor Gowa terus melakukan Patroli ke titik lokasi kerawan aksi kejahatan.

Seperti halnya yang dilakukan oleh personil Satuan Samapta Polres Gowa yang di Pimpin Kasubnit 02 Turjawali Aiptu Rahman Karim bersama anggotanya mengunjungi sekaligus Berpatroli ke gereja yang berada di tengah kota Sungguminasa Kabupaten Gowa, Sabtu (18/12) malam.

Adapun gereja disambangi oleh Personil Sat Samapta Polres Gowa yang berkostum serba hitam itu diantaranya Gereja Isya Almasi di Jalan Istana, Gereja Simon Petrus Manggarupi dan Gereja Lakipadada tepatnya berada di Jalan Poros Malino yang diketahui akan menjadi tempat perayaan Hari Natal mendatang.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kegiatan patroli ini kami berkordinasi kepada pengurus Masing-Masing Gereja yang kami kunjungi dan melihat belum ada kegiatan serta menghimbau agar tetap memperhatikan protokol kesehatan,” ungkap Aiptu Rahman Karim.

Kasubnit 2 Turjawali Sat Samapta Polres Gowa itu kembali mengatakan, pihaknya melihat situasi Kamtibmas di wilayah tempat ibadah tersebut dan saat ini para pengurus gereja sedang sibuk melakukan persiapan menjelang Natal.

“Adapun tujuan dari kegiatan Patroli ke tempat ibadah gereja-gereja yang ada di kec.sombaopu kab.Gowa yaitu untuk mengantisipasi adanya gangguan kamtibmas menjelang perayaan Natal bagi umat Nasrani dan saat ini para pengurus gereja sedang mempersiapkan perayaan tersebut,” jelasnya. Rusman Kio

 

 

Editor : Firman Syam

Berita Terkait

Angin Puting Beliung Rusak Asrama Polsek Balantak, Kerugian Capai Rp20 Juta
Rem Blong, Truk Bermuatan Gas Terbalik di Balantak Selatan, Polisi dan Warga Sigap Evakuasi
Bupati Banggai Melepas Jenazah dr. Ida Bagus Subrata Pidada untuk Dikremasi
Pejabat Bupati Minahasa Hadiri HUT Ke-205 Desa Kaima, Dorong Pengembangan Pariwisata Danau Tondano
Kaban BPKAD Banggai Mari Sambut Ramadhan 1446 H ” Pesan Ibadah dan Kepedulian “
Bupati Banggai Hadiri Pengajian dan Khataman Al-Qur’an di Toili Sambut Bulan Ramadhan 1446 H
Bupati Sigi Buka Resmi Festival Kerambangan of Celebes
Saka Bhayangkara Polsek Bualemo Gelar Aksi Bersih Pantai, Warga Diharap Ikut Peduli

Berita Terkait

Minggu, 16 Februari 2025 - 13:05 WITA

Angin Puting Beliung Rusak Asrama Polsek Balantak, Kerugian Capai Rp20 Juta

Minggu, 16 Februari 2025 - 12:51 WITA

Rem Blong, Truk Bermuatan Gas Terbalik di Balantak Selatan, Polisi dan Warga Sigap Evakuasi

Minggu, 16 Februari 2025 - 11:40 WITA

Bupati Banggai Melepas Jenazah dr. Ida Bagus Subrata Pidada untuk Dikremasi

Minggu, 16 Februari 2025 - 06:03 WITA

Pejabat Bupati Minahasa Hadiri HUT Ke-205 Desa Kaima, Dorong Pengembangan Pariwisata Danau Tondano

Minggu, 16 Februari 2025 - 00:03 WITA

Kaban BPKAD Banggai Mari Sambut Ramadhan 1446 H ” Pesan Ibadah dan Kepedulian “

Berita Terbaru