Gandeng Muspika dan Puskesmas, Polsek Bunobogu Gelar Vaksinasi Merdeka di Desa Lonu

Sabtu, 25 September 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SUARAUTARA.COM, Buol – Dalam mendukung program Pemerintah dalam mengendalikan dan mencegah penyebaran Covid-19, Polsek Bunobogu Polres Buol gandeng Muspika dan Puskemas, menggelar kegiatan Vaksinasi Merdeka bertempat di Desa Lonu, Kecamatan Bunobogu, Kabupaten Buol, Jum’at (24/9/2021)

Kapolsek Bunobogu Iptu Suharto didampingi Bhabinkamtibmas Briptu Alwin, Camat Bunobogu Irwansyah, MM., Kepala Puskesmas Bunobogu Hj. Darniati, SKM., Plt. Kades Lonu Jubair Alwi., dan personel Polsek memantau langsung jalannya Vaksinasi tersebut.

Alhamdulillah pelaksanaan Vaksin Merdeka di wilayah hukum Polsek Bunobogu Polres Buol mencapai target, hal ini tidak terlepas dari upaya kerjasama dari pihak terkait, yakni Camat setempat, Nakes dan Bhabinkamtibmas, Babinsa sert pemerintahan desa yang berhasil menghimbau masyarakat sehingga pelaksanaan vaksinasi berjalan dengan maksimal,” kata Kapolsek, Iptu Suharto.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ia menambahkan, kegiatan ini dilakukan untuk mengajak masyarakat agar dapat melakukan vaksinasi. Sehingga masyarakat di Desa Lonu dapat terhindar dari penularan dan penyebaran virus Covid-19.

Dalam kegiatan vaksinasi tersebut Tim Vaksinator mengungkapkan bahwa warga yang berhasil di suntik vaksin berjumlah 171 orang yang sebelumnya telah dilakukan pemeriksaan fisik, baik suhu tubuh maupun tekanan darah sebelum di suntik vaksin.

Kapolres Buol AKBP Dieno Hendro Widodo, S.I.K., yang di konfirmasi melalui Kapolsek Iptu Suharto juga menghimbau kepada warga yang telah di suntik vaksin agar tetap mematuhi anjuran Pemerintah dalam penerapan protokol kesehatan guna memutuskan mata rantai penyebaran virus Corona.

Saya harap agar masyarakat mendukung upaya pemerintah dalam upaya pencegahan covid-19 dengan selalu menerapkan Protokol kesehatan 5M yaitu, memakai masker, mencuci tangan dengan sabun, menjaga jarak, dan tidak berkerumun serta mengurangi mobilitas,” tutup Kapolsek Iptu Suharto.

 

 

 

 

 

(ruslanpanigoro)

Berita Terkait

Musrenbang RKPD 2026 dan Konsultasi Publik RPJMD 2025-2029: Pemkab Minahasa Fokus pada Pembangunan Berkelanjutan
Hindari Sepeda Motor, Pick Up Terperosok di Jalan Trans Sulawesi, Sopir Selamat
Bupati Banggai Serahkan Ambulans untuk Warga Sinorang, Wujud Pemerataan Layanan Kesehatan
Bupati Minahasa Paparkan Laporan Pertanggungjawaban 2024 dalam Rapat Paripurna DPRD
Bupati Minahasa Robby Dondokambey Jalani Ujian Proposal Disertasi di UNIMA
Nofan Optimis Bawa Spartan FC Raih Trofi Juara di Final Derby Kompleks Liga Ramadhan Apastu Cup 2025
Sekda Minahasa Pimpin Rakor, Dorong Optimalisasi Program 100 Hari Kerja RD-Vasung di Sektor Kesehatan
Gelar Pangan Murah Pemkab Minahasa dan Kejari Minahasa, Ringankan Beban Masyarakat

Berita Terkait

Kamis, 27 Maret 2025 - 17:39 WITA

Musrenbang RKPD 2026 dan Konsultasi Publik RPJMD 2025-2029: Pemkab Minahasa Fokus pada Pembangunan Berkelanjutan

Kamis, 27 Maret 2025 - 11:32 WITA

Hindari Sepeda Motor, Pick Up Terperosok di Jalan Trans Sulawesi, Sopir Selamat

Kamis, 27 Maret 2025 - 11:07 WITA

Bupati Banggai Serahkan Ambulans untuk Warga Sinorang, Wujud Pemerataan Layanan Kesehatan

Rabu, 26 Maret 2025 - 20:11 WITA

Bupati Minahasa Paparkan Laporan Pertanggungjawaban 2024 dalam Rapat Paripurna DPRD

Rabu, 26 Maret 2025 - 19:36 WITA

Bupati Minahasa Robby Dondokambey Jalani Ujian Proposal Disertasi di UNIMA

Berita Terbaru