DPRD Buol Gelar Paripurna DPRD Hasil Reses Persidangan Ke – I

Jumat, 15 Oktober 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SUARAUTARA.COM, Buol – Sekretaris Daerah Kabupaten Buol Drs. H. Mohammad Surizal Jusuf, MM, menghadiri Rapat Paripurna Penetapan Keputusan DPRD tentang hasil kegiatan Reses persidangan Ke -1 Tahun 2021-2022, bertempat di ruang rapat utama DPRD Buol, Kamis (30/09/2021).

Turut hadir dalam Rapat Paripurna DPRD tersebut, Inspektur Inspektorat Daerah, Serta Pimpinan OPD lainya yang mengukuti secara Virtual di masing – masing instansi.

Rapat paripurna DPRD di gelar untuk mendengar penyampaian hasil reses anggota DPRD dari Perwakilan masing – masing daerah pemilihan (DAPIL). Kegiatan itu di buka langsung Ketua DPRD Srikandi Batalipu, S.Sos dan di dampingi Wakil Ketua I, Zainudin Rauf, Wakil Ketua II, Ahmad Takuloe dan Jajaran Anggota DPRD Kabupaten Buol lainnya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kegiatan masa Reses Anggota DPRD di setiap Daerah Pemilihan (Dapil) itu bertujuan untuk menampung dan menerima segala aspirasi masyarakat, tentu sebagai bentuk tanggung jawab DPRD dan Pemerintah Daerah, dalam menjawab berbagai kebutuhan ataupun permasalahan yang dihadapi masyarakat dan sebagai masukan dalam penyusunan terhadap kebijakan pemerintah, yang nantinya akan di tata pada APBD Perubahan Tahun Anggran 2021 maupun APBD Tahun Anggaran 2022.

 

 

 

 

 

[ruslanpanigoro]

Berita Terkait

Polres Banggai Buka Rekrutmen Anggota Polri 2025, Sediakan Jalur Disabilitas
Paslon LMWK, Ucapkan Selamat Kepada Yusra – Doni Pemimpin Baru Bolmong
Wayan: Jagung Harga Gudang 4.400
DPRD Buol Gelar Sosialisasi Penyusunan Akun Pokir Bersama Bappeda-Litbang
Kadisporapar Buol Apresiasi Sandiaga Uno Suport Car Free Day
Car Free Day di Kabupaten Buol Resmi Dilaunching
Pemuda Mabuk Berujung Penganiayaan di Bunga, Luwuk Utara, Polisi Tangkap Pelaku
Residivis Penipuan Mengaku Pejabat Polri Dibekuk Polda Sulteng

Berita Terkait

Jumat, 7 Februari 2025 - 22:39 WITA

Polres Banggai Buka Rekrutmen Anggota Polri 2025, Sediakan Jalur Disabilitas

Jumat, 7 Februari 2025 - 04:40 WITA

Paslon LMWK, Ucapkan Selamat Kepada Yusra – Doni Pemimpin Baru Bolmong

Kamis, 6 Februari 2025 - 12:15 WITA

Wayan: Jagung Harga Gudang 4.400

Selasa, 4 Februari 2025 - 14:13 WITA

DPRD Buol Gelar Sosialisasi Penyusunan Akun Pokir Bersama Bappeda-Litbang

Senin, 3 Februari 2025 - 18:19 WITA

Kadisporapar Buol Apresiasi Sandiaga Uno Suport Car Free Day

Berita Terbaru

Kab.Buol

Polres Buol Dukung Ketahanan Pangan Nasional di Desa Mangubi

Sabtu, 8 Feb 2025 - 18:07 WITA