Dinkes Kotamobagu Gelar Vaksinasi Ibu Hamil, Lansia dan Masyarakat Umum

Selasa, 5 Oktober 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SUARAUTARA.COM, Kotamobagu, – Pemkot Kotamobagu menggelar Vaksinasi bagi ibu – ibu hamil yang usia kehamilannya kurang lebih dari 13 minggu.

Begitu pula Vaksinasi yang dilakukan terhadap masyarakat Lanjut Usia (Lansia) dan masyarakat umum.

Kepala Dinas Kesehatan Kota Kotamobagu dr. Tanti Korompot mengatakan, Vaksinasi tersebut dikhususkan bagi masyarakat yang belum pernah mendapat vaksinasi covid-19,” tukas dr.Tanty Korompot, Senin (27/09/2021) pekan lalu.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ia juga mengatakan bahwa, jadwal pelaksanaan vaksinasi tersebut akan berlangsung sejak Senin 27 September sampai dengan  Sabtu 2 Oktober 2021.

Adapun Lokasi vaksinasi dipusatkan di Kantor Dinas Kesehatan Kotamobagu, dimulai pada pukul 09.00 WITA, sampai dengan selesai,” Ia berharap agar masyarakat dapat berkontribusi serta antusias dalam pelaksanaan vaksin yang berguna bagi kesehatan kita bersama.  tukasnya.

Dalam pelaksanaan vaksin, dr. Tanti Korompot selalu memberikan motifasi dan mengajak masyarakat untuk melakukan vaksin mengingat vaksin bertujuan  untuk melindungi diri dan keluarga.  tukas Tanti Korompot“Untuk tahap ini kita pakai vaksin Moderna. Marijo ba vaksin untuk melindungi diri. tukas Tanti Korompot.

 

 

 

 

[TIM]

Berita Terkait

Sepanjang Tahun 2025, 5 Pejabat Eselon II Bakal Kosong 4 Kadis Pensiun
Pengusaha Muda Asal Kotamobagu ini Siapkan Satu Unit Mobil Ambulance Gratis untuk Warga
Kejari Banggai Ajukan Perwalian Anak Yatim Piatu ke Pengadilan Agama Luwuk, Pertama dalam Sejarah
Jelang Idul Fitri, Forkopimda Bolmong Gelar Rakor Secara Virtual Bahas Kesiapan Pengamanan
Bupati Donggala Luncurkan Platform Lapor Bupati untuk Tingkatkan Partisipasi Masyarakat
Dani Mokoginta ; Penghapusan Anggaran Program Anak Asuh adalah Informasi yang Keliru
DKP Bolmong Gelar Sidak dan Pangan Murah di Pasar Tanoyan Selatan
Wayan: Indeks Perkembangan Harga di Bolmong Tinggi Bupati Intruksikan TPID Sidak ke Pasar

Berita Terkait

Jumat, 21 Maret 2025 - 15:59 WITA

Sepanjang Tahun 2025, 5 Pejabat Eselon II Bakal Kosong 4 Kadis Pensiun

Kamis, 20 Maret 2025 - 01:25 WITA

Pengusaha Muda Asal Kotamobagu ini Siapkan Satu Unit Mobil Ambulance Gratis untuk Warga

Selasa, 18 Maret 2025 - 19:06 WITA

Kejari Banggai Ajukan Perwalian Anak Yatim Piatu ke Pengadilan Agama Luwuk, Pertama dalam Sejarah

Senin, 17 Maret 2025 - 17:48 WITA

Jelang Idul Fitri, Forkopimda Bolmong Gelar Rakor Secara Virtual Bahas Kesiapan Pengamanan

Minggu, 16 Maret 2025 - 21:05 WITA

Bupati Donggala Luncurkan Platform Lapor Bupati untuk Tingkatkan Partisipasi Masyarakat

Berita Terbaru

Kab.Buol

Asisten I Setda Buol Pimpin Tim Penilaian Lomba Desa di Karamat

Sabtu, 22 Mar 2025 - 07:25 WITA