Temui Ketum Golkar Erlangga, CEP Bahas Isu Kudeta

Minggu, 19 September 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SUARAUTARA.COM, BuolKetua umum DPP Partai golkar Airlangga hartarto mengadakan pertemuan dengan Ketua DPD I Partai Golkar Sulut Cristiany Eugenia Paruntu (CEP) pada (14/09/2021).

Pertemuan dua tokoh ini menepis banyak isu politik mengenai adanya “ kudeta politik ” terhadap Christiany Eugenia Paruntu sebagai Ketua DPD I Partai Golkar Sulut

Melalui diskusi bersama Plt Sekretaris DPD II Partai Golkar Bolmong Glend Oroh yang juga sebagai Wakil Ketua DPD I Partai Golkar Sulut, beliau mengatakan bahwa adanya kabar mosi tidak percaya 13 Ketua DPD II Partai golkar di Sulut adalah Hoax dan semata penggiringan opini untuk menjatuhkan Ibu Christiany Eugenia Paruntu sebagai Ketua DPD I PG Sulut.
Soal kabar beredarnya mosi tidak percaya 13 ketua DPD II PG di sulut,itu merupakan kabar Hoax dan semata mata cuma menggiring opini saja,tujuannya untuk menjatuhkan ibu CEP” jelas Glen.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Menurut Sekretaris PG Bolmong, pertemuan AH dan CEP mendiskusikan tentang seputaran masalah Covid 19 dan perekonomian bangsa. selain itu,kedua tokoh tersebut sempat membahas seputaran politik khususnya di sulut. Pada kesimpulannya bahwa Ketum AH memastikan kepemimpinan CEP sebagai Ketua DPD I Partai Golkal Sulut,soal adanya isu dibawah tidak

Saat berbicara dengan ibu CEP di telp,ibu menjelaskan kepada saya bahwa pertemuan itu merupakan pertemuan biasa yang sempat berdiskusi masalah Covid 19 dan Perekonomian Bangsa. Ibu juga menjelaskan bahwa Ketum memastikan tidak ada PLT DPD I PG di SULUT, semua isu yang beredar tidak benar.” Ungkap Glen Oroh.

Tidak lupa Glen Oroh berpesan bahwa kader Golkar Sulut untuk tetap solid karena tahun depan kita akan memasuki tahapan pemilu legislatif.

 

 

 

 

 

RED

Berita Terkait

Bupati Minahasa Paparkan Laporan Pertanggungjawaban 2024 dalam Rapat Paripurna DPRD
Bupati Minahasa Robby Dondokambey Jalani Ujian Proposal Disertasi di UNIMA
Nofan Optimis Bawa Spartan FC Raih Trofi Juara di Final Derby Kompleks Liga Ramadhan Apastu Cup 2025
Sekda Minahasa Pimpin Rakor, Dorong Optimalisasi Program 100 Hari Kerja RD-Vasung di Sektor Kesehatan
Gelar Pangan Murah Pemkab Minahasa dan Kejari Minahasa, Ringankan Beban Masyarakat
Keluarga Desak Polisi, Pelaku Penganiayaan Anak di Langowan, Diminta Segera Ditangkap
Sesuai Pasal 98 PKPU Nomor 25 Tahun 2023.Bawaslu Banggai Selidiki Dugaan Pelanggaran Kampanye oleh Paslon 03 di Wilayah PSU
Kapolres Banggai Terima Apresiasi dari KPP Pratama Luwuk atas Kepatuhan Pajak

Berita Terkait

Rabu, 26 Maret 2025 - 20:11 WITA

Bupati Minahasa Paparkan Laporan Pertanggungjawaban 2024 dalam Rapat Paripurna DPRD

Rabu, 26 Maret 2025 - 19:36 WITA

Bupati Minahasa Robby Dondokambey Jalani Ujian Proposal Disertasi di UNIMA

Rabu, 26 Maret 2025 - 14:57 WITA

Nofan Optimis Bawa Spartan FC Raih Trofi Juara di Final Derby Kompleks Liga Ramadhan Apastu Cup 2025

Rabu, 26 Maret 2025 - 14:10 WITA

Sekda Minahasa Pimpin Rakor, Dorong Optimalisasi Program 100 Hari Kerja RD-Vasung di Sektor Kesehatan

Rabu, 26 Maret 2025 - 09:28 WITA

Gelar Pangan Murah Pemkab Minahasa dan Kejari Minahasa, Ringankan Beban Masyarakat

Berita Terbaru