Supratman : Program Integrasi Ekosistem Ultra Mikro Bakal Bantu 50 Juta UMKM

Senin, 7 Juni 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PALU, Suarautara.com – Kegiatan sosialisasi Program Integrasi Ekosistem Holding Ultra Mikro, ikuti oleh para pekaku Usaha di Kota Palu, dan di Hadiri oleh para Pimpinan PT. BRI,  Pegadaian, dan PNM. Dan Hadir pula secara Virtual Anggota Komisi VI DPR bapak Dr. Supratman Andi Agtas.

Anggota Komisi VI DPR RI Dr. Supratman Andi Agtas, mensialisasikan program integrasi ekosistem ultra mikro kepada pelaku usaha di Kota Palu Sulawesi Tengah sebagai bentuk dukungan untuk memperkuat pembentukan ekosistem keuangan bagi jutaan pelaku usaha kecil di Indonesia.

“DPR RI sangat mendukung pembentukan ekosistem keuangan bagi jutaan pelaku usaha kecil di Indonesia. Program integrasi ekosistem ultra mikro ini untuk memperluas akses layanan keuangan bagi pelaku usaha kecil, termasuk para pedagang pasar atau tradisional,” kata Supratman di Palu, Minggu (6/6/2021).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pernyataan itu diungkapkan dia saat acara sosialisasi program integrasi ekosistem ultra mikro yang diikuti 80 peserta mulai dari pelaku usaha ultra mikro dan usaha mikro kecil dan menengah (UMKM) dan pedagang kecil yang dilaksanakan di salah satu hotel di Kota Palu.

Lanjut dalam sambutan nya,

“Sebagai Anggota komisi VI DPR dan ketua Panja RUU Cipta Kerja, saya berharap sosialisasi ini dapat menjawab kebutuhan kesejahteraan ekonomi masyarakat khususnya para pelaku Usaha di Kota Palu, sekaligus memastikan tingkat kemanfaatan yang akan diterima secara langsung dan berkelanjutan. Juga berharap kepada para pelaku usaha dapat mendaftarkan usaha-usahanya dalam perseroan,serta pelaku usaha wajib hukumya menjaga kepercayaan dari semua sektor terutama perbankan”, kata Supratman secara virtual saat Sosialisasi Program Integrasi Ekosistem Ultra Mikro di Hotel Gajah mada, Palu (6/62021).

BRI dalam sosialisasi program integrasi ekosistem ultra mikro Menyampaikan ada 50jt usaha mikro kecil dan menengah yang akan dibantu.

“PT. BRI akan membantu para pekaku usaha Mikro kecil dan menengah sebanyak 50jt pelaku usaha. Dan berharap para pelaku UMKM yang hadir dalam sosialisasi ini dapat memanfaatkan peluang ini.” Kata PT. BRI,  Palu (6/6/21).

Dalam sambutan lainnya PT. Pegadaian (Persero) menyebutkan program Holding Ultramikro ini sejalan dengan latar belakang pendirian PT. Pegadaian (Persero) yakni berperan aktif membantu pemerintah dalam pembangunan ekonomi.

“Saya meyakini, bahwa kebijakan tersebut sangat bermanfaat bagi masyarakat, khususnya pelaku usaha Ultramikro dan UMKM agar dapat naik kelas.” kata PT. Pegadaian dalam sambutannya Minggu (6/6/2021).

Sambutan PT. PNM (Persero), menyampaikan PNM hadir Bertujuan untuk membantu permodalan Masyarakat kecil.

“Upaya yang kami lalukan dapat menjangkau Pelaku usaha yang ada di pelosok-pelosok, sebagai upaya untuk memastikan bantuan permodalan Masyarakat Kecil.” kata PT. PNM (6/6/21).

Berita Terkait

Hindari Sepeda Motor, Pick Up Terperosok di Jalan Trans Sulawesi, Sopir Selamat
Bupati Banggai Serahkan Ambulans untuk Warga Sinorang, Wujud Pemerataan Layanan Kesehatan
Bupati Minahasa Paparkan Laporan Pertanggungjawaban 2024 dalam Rapat Paripurna DPRD
Bupati Minahasa Robby Dondokambey Jalani Ujian Proposal Disertasi di UNIMA
Nofan Optimis Bawa Spartan FC Raih Trofi Juara di Final Derby Kompleks Liga Ramadhan Apastu Cup 2025
Sekda Minahasa Pimpin Rakor, Dorong Optimalisasi Program 100 Hari Kerja RD-Vasung di Sektor Kesehatan
Gelar Pangan Murah Pemkab Minahasa dan Kejari Minahasa, Ringankan Beban Masyarakat
Keluarga Desak Polisi, Pelaku Penganiayaan Anak di Langowan, Diminta Segera Ditangkap

Berita Terkait

Kamis, 27 Maret 2025 - 11:32 WITA

Hindari Sepeda Motor, Pick Up Terperosok di Jalan Trans Sulawesi, Sopir Selamat

Kamis, 27 Maret 2025 - 11:07 WITA

Bupati Banggai Serahkan Ambulans untuk Warga Sinorang, Wujud Pemerataan Layanan Kesehatan

Rabu, 26 Maret 2025 - 20:11 WITA

Bupati Minahasa Paparkan Laporan Pertanggungjawaban 2024 dalam Rapat Paripurna DPRD

Rabu, 26 Maret 2025 - 19:36 WITA

Bupati Minahasa Robby Dondokambey Jalani Ujian Proposal Disertasi di UNIMA

Rabu, 26 Maret 2025 - 14:57 WITA

Nofan Optimis Bawa Spartan FC Raih Trofi Juara di Final Derby Kompleks Liga Ramadhan Apastu Cup 2025

Berita Terbaru